Sorotan

Berita Terkini

Benni Sitepu : Sekda dan Kepala BKPSDM Kota Bogor Gagal dalam Kelola Birokrasi

Bogor Kota, SUARABUANA.com - Komunitas Pemuda Peduli (KPP) Bogor Raya menilai buruknya tata kelola birokrasi Pemerintah Kota Bogor saat ini tidak dapat dilepaskan dari kegagalan Kepala BKPSDM dan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor dalam menjalankan fungsi strategisnya. Masih banyaknya...

MK Kabulkan Uji Materi UU Pers Iwakum Untuk Cegah Kriminalisasi Wartawan

JAKARTA, SUARABUANA.com Mahkamah Konstitusi (MK), Senin (19/1), mengabulkan sebagian permohonan uji materiil Undang-Undang Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers yang diajukan Ikatan Wartawan Hukum (IWAKUM). Melalui Putusan Nomor 145/PUU-XXIII/2025, MK menegaskan bahwa; perlindungan terhadap wartawan bertujuan memberikan kepastian hukum...

Diduga Masuk HGB Developer Bukit Bulusan, Warga Banyumanik 8 Tahun Gagal Sertifikatkan Tanah

SEMARANG, SUARABUANA.com– Seorang warga Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang, bernama Totok, mengaku sudah delapan tahun berjuang mengurus sertifikat tanah miliknya, namun hingga kini belum juga membuahkan hasil. Tanah seluas sekitar 5.500 meter persegi yang berasal dari Letter C tersebut...

Upacara HKN Polres Demak, Kapolres Soroti Tantangan Tugas Polri di Era Digital

Demak, SUARABUANA.com – Kepolisian Resor (Polres) Demak menggelar Upacara Hari Kesadaran Nasional (HKN) di Lapangan Wicaksana Laghawa, Senin (19/1/2025). Upacara dipimpin langsung oleh Kapolres Demak AKBP Arrizal Samelimo Gandasaputra dan diikuti para Pejabat Utama serta seluruh personel Polres...

PNIB: Jadikan Ruang Digital Indonesia Bersih Dari Konten Intoleransi, Radikalisme, Dan Terorisme

Surabaya, SuaraBuana.com_ Pada senin 19 Januari 2026 Pejuang Nusantara Indonesia Bersatu (PNIB) menyoroti semakin masifnya penyebaran konten intoleransi, radikalisme, Khilafah dan terorisme di ruang digital yang secara nyata mengancam generasi muda Indonesia. Ketua Umum PNIB, AR Waluyo Wasis Nugroho (Gus...

Dandim 0508 Terima Audiensi DPC Hipakad Depok, “Harus Menjadi Contoh Ormas Yang Baik”

Depok, SUARABUANA.com Komandan Distrik Militer (Dandim) 0508/Depok Kolonel Inf Triano Iqbal, S.I.P., M.Si. Didampingi Kasdim (Kepala Staf Kodim), Letkol Inf Rendra Satria Wibowo dan para Perwira Staf sambut hangat audensi Ketua dan Pengurus, Himpunan Putra Putri Keluarga Angkatan Darat...

Demokrasi yang Direduksi Menjadi Efisiensi

Oleh: Mochdar Soleman Akademisi Universitas NasionalSekjen GP Nuku Wacana mengembalikan pemilihan kepala daerah kepada DPRD kembali dimunculkan dengan dalih efisiensi. Pemilihan langsung dianggap mahal, membebani anggaran negara, dan melahirkan distorsi demokrasi. Kata-kata ini memang terdengar agak rasional, teknokratis, bahkan seolah...

Lahan Terlantar Hampir 30 Tahun, KAKI Minta BP Batam Tegas Cabut Alokasi

Batam, SUARABUANA.com  — Desakan agar Badan Pengusahaan (BP) Batam segera mencabut alokasi lahan terhadap Koperasi Karyawan Provinsi Riau semakin menguat. Salah satunya dari Komite Anti Korupsi Indonesia(KAKI) Menurut Ketua Bidang Investigasi KAKI,Pardong, desakan ini didasarkan pada fakta hukum bahwa...

Ketua PETA 24 Uchi Thile dan Warga Keluhkan Penampungan Sampah Ilegal

Depok, SUARABUANA.com Warga Gang Triti, terutama yang berada di lingkungan RT 03 dan RT 06 diwilayah RW 22 Kelurahan Sukatani mengeluhkan adanya penampungan sampah liar. Sampah-sampah tersebut dibawa dari luar wilayah RW 22,tetapi di tampung disitu dan dipilah di...

Kepala Desa Muhamad Abdullah Fatoni Sahkan APBDes Tahun Anggaran 2026, Pemerintah Desa Kebonbatur Kecamatan Mranggen Kabupaten Demak

Kabupaten Demak, SUARABUANA.com Pemerintah Desa Kebonbatur bersama Badan Permusyawaratan Desa (BPD) resmi menetapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Tahun Anggaran 2026 melalui Musyawarah Desa (Musdes) yang digelar di Balai Desa Kebonbatur Hari jum'at tgl 16 Januari 2026. ​Penetapan...

Polres Demak Hadirkan Jembatan Aman untuk Warga

Demak, SUARABUANA.com  – Kepolisian Resor (Polres) Demak, Jawa Tengah, merampungkan pembangunan Jembatan Merah Putih Presisi sepanjang 30 meter yang menghubungkan Kelurahan Kadilangu dengan Kampung Domenggalan, Kelurahan Bintoro, Kabupaten Demak. Jembatan tersebut kini menjadi salah satu akses penghubung utama...

AMBISI DAN NAFSU KEKUASAAN MEWARNAI ARAH POLITIK

Oleh: Adv. H.Nur Kholis Aktivis & Ketua Kantor Hukum Abri 📱 Kontak: 0818 966 234 🔍 □□□》 Prinsip Machiavelli tidak membenarkan pragmatisme tanpa batas, melainkan menggarisbawahi pentingnya keseimbangan antara nilai moral dan keputusan realistis dalam politik. Sejak masa kerajaan Nusantara. Mulai dari...

Random Post

Brigjen TNI Jimmy Ajak Masyarakat Kepri Budidaya Tanaman Holtikultura

BATAM, SUARABUANA.com - Tanaman hortikultura tentu sudah tidak asing lagi bagi masyarakat indonesia, budidaya tanaman jenis ini menghasilkan beraneka ragam buah yang dapat dikonsumsi...

Kesadaran dan Pemahaman Spiritual Untuk Menyongsong Peradaban Dunia Baru di Bumi

Jakarta, SUARABUANA.com - Meski secara logika sesuatu hal itu harus dilakukan, tapi secara spiritual tidak ada petunjuk atau naluri menolak, maka yang dipilih adalah...

Webinar Mengenal Ayat Diri Sebagai Buah Dari Jalan Hidup Bersama Eko Sriyanto Galgendu

Jakarta, SUARABUANA.com - Sahabat dan Kerabat Spiritual diundang untuk bergabung dalam acara Webinar bertema: "MENGENAL AYAT DIRI BUAH JALAN HIDUP” pada haribSabtu, 21 Mei...

Pemkab Tangerang Dianggap Abaikan Jalan Raya sepatan ~ Pakuhaji Yang rusak parah

Kabupaten Tangerang suarabuana.com. Jalan penghubung menuju utama antar provinsi DKI dan Banten yang dianggap rusak parah, dimana jalan raya sepatan Pakuhaji sangatlah memprihatinkan kondisinya. Hal...

Diduga Ada Beberapa Potongan Organ Tubuh Korban, Paman: Kami Tidak Tinggal Diam

HAL-SEL, Suarabuana.com Organ tubuh yang telah ditemukan warga Masyarakat Desa Kasiruta Dalam (Kasdam), Kecamatan Kasiruta Timur, Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel) membuat geger warga setempat....

DKR Minta Relawan Kelurahan Siaga Bantu Rakyat Mendapatkan Kartu Depok Sejahtera

DEPOK, SUARABUANA.com - Dewan Kesehatan Rakyat (DKR) Kota Depok mengintruksikan relawannya untuk membantu masyarakat mendaftarkan untuk mebdapatkan KDS (Kartu Depok Sejahtera) di masing-masing Kelurahan....

Waspadalah ! Intelijen, Spionase, Wajah Asing, ASN, Menyusup Jadi Insan Pers

0
"Menjaga Kemurnian Pers Nasional: Seruan Serius atas Infiltrasi ASN dan Agen Intelijen dalam Dunia Jurnalistik" JAKARTA, SUARABUANA.com Kebebasan pers, merupakan pilar penting dalam kehidupan demokrasi. Namun...

Bee Mansion Massage: Dugaan Prostitusi Berkedok Pijat Kesehatan Kembali Terungkap Terkesan...

0
Jakarta, SUARABUANA.com 21 Mei 2025 (GMOCT) – Gabungan Media Online dan Cetak Ternama (GMOCT), yang beranggotakan puluhan media online dan cetak ternama, kembali menyoroti...

Baksos Merah Putih Kodim 1509/Labuha Sasar Desa Tabangame Kecamatan Bacan Timur...

0
Hal Sel, SUARABUANA.com - Memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77 dan HUT Kodim 1509/Labuha ke 16 tahun, Kodim 1509/Labuha menggelar Bakti...

Korwil Hiswana Migas Rayon 5 Kalbar: LPG 3 Kg Hanya untuk...

0
Pontianak, SUARABUANA.com - HIMPUNAN Wiraswasta Nasional Minyak dan Gas (Hiswana Migas) Kalimantan Barat (Kalbar) khawatir kenaikan harga gas LPG ukuran 5 kilogram dan 12...

Sarapan Diwarung Cak Munir Supian Suri Disambut Hangat Para Pedagang Pasar...

0
Depok, SUARABUANA.com - Supian Suri calon walikota depok no urut 2 sarapan bareng dengan para pedagang diwarung Cak Munir didalam pasar cisalak disambut baik...