Berita Terkini

Kajari Depok Raih Penghargaan Usai Pulihkan Keuangan Daerah

Depok, SUARABUANA.com - Kepala Kejaksaan Negeri Depok Silvia Desty Rosalina meraih penghargaan dari Badan Keuangan Daerah( BKD) dan BPJS Ketenagakerjaan karena telah merealisasi pemulihan Keuangan Daerah. ( kamis 17 Juli 2025) BKD minta bantuan Kejari Depok, guna pulihkan keuangan...

Implementasi Komunikasi Publik, KaBiro Humas dan Protokol: Harus Ada _Sense of Crisis_ dalam Melihat Isu

JAKARTA, SUARABUANA.com - Sebagai instansi vertikal yang mempunyai satuan kerja (Satker) di daerah, Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) perlu melakukan komunikasi publik yang tepat dan memenuhi kebutuhan masyarakat. Seperti yang disampaikan oleh Kepala Biro Hubungan Masyarakat...

Pakta Integritas Hanya Lipsing, Ada Oknum APH Yang Nitip Siswa Di SPMB Kota Depok

Depok, SUARABUANA.com - Diskusi yang diadakan di Cafe Jalan Merdeka Raya Sukmajaya Depok pada Kamis, 17 Juli 2025, membahas tentang kecurangan dalam Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) tahun 2025 tingkat SMP di Kota Depok. Tema, "Bongkar Kecurangan SPMB...

MPLS Hari Terakhir Masih Banyak Bocah Depok Belum Sekolah, KAPUR Minta Disdik Depok Rekomposisi Sisa Kuota Kosong SMPN Depok

DEPOK, SUARABUANA.com - Pelaksanaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Tingkat SD dan SMP Kota Depok memasuki hari terakhir pada Jumat 18 2025. Namun masih ada ratusan warga Depok yang anak-anaknya belum bisa bersekolah dimana pun, dan terancam putus...

Bongkar Kecurangan SPMB 2025, Forum Diskusi Desak Peninjauan Ulang Penerimaan Siswa di Depok

Depok, SUARABUANA.com - Isu dugaan kecurangan dalam Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) tingkat SMP di Kota Depok tahun 2025 mencuat dalam sebuah diskusi publik yang digelar pada Kamis (17/7/2025) di sebuah kafe di Jalan Merdeka Raya, Sukmajaya, Depok....

KPP Bogor Raya Desak Evaluasi Pihak Ketiga Proyek SDN Cimanggu Diduga Rekam Jejak Buruk

Bogor, SUARABUANA.com -Komunitas Pemuda Peduli (KPP) Bogor Raya telah menggelar aksi unjuk rasa terkait proyek pembangunan SDN Cimanggu. Aksi itu dilaksanakan dengan membakar ban di depan Balaikota Kota Bogor, pada Rabu, tgl (16/7/2025). Aksi tersebut sebagai bentuk penolakan atas...

Perjuangan Ibu Dari Atmaja dan Putranya Djoko Purnomo Belum Usai

JAKARTA, SUARABUANA.com - Perjuangan Ibu Dari Atmaja dan putranya Djoko Purnomo sebagai ahli waris D. Santono, belum juga usai. Pasalnya, mafia tanah yang dihadapi diduga...

Tangis Seorang Ibu Ketuk Langit Kekuasaan, Minta Presiden Prabowo Tegakkan Keadilan dan Berantas Mafia Tanah

Kuasa Hukum Ibu Dari Atmaja Bertekad Akan Desak Kapolri Gelar Perkara Khusus JAKARTA, SUARABUANA.com - Perjuangan panjang seorang Ibu bernama Dari Atmaja (78thn) yang merupakan ahli...

Janji Ditepati, Rakyat Terlindungi ! Wakil Wali Kota Jenal Mutaqin Serahkan Ganti Rugi Gerobak PKL Pajajaran dan Fasilitasi Tempat Usaha Baru

Bogor, SUARABUANA.com -Pemerintah Kota Bogor kembali menunjukkan bahwa keberpihakan kepada rakyat kecil bukan sekadar jargon. Wakil Wali Kota Bogor, H. Jenal Mutaqin, menepati janjinya...

Gelar Latihan Menembak, Kapolres Demak : Latihan Ini Bertujuan Meningkatkan Kemampuan Anggota

Demak, SUARABUANA.com  - Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Kepolisian Resor (Polres) Demak, Jawa Tengah menggelar latihan menembak rutin di lapangan tembak Desa Jragung,...

Warga Kota Tanjung Balai Tebarkan Spanduk Menolak Adanya Aktivitas PMI (Pekerja Migran Indonesia) Ilegal di Wilayah Mereka

Sumatra Utara, SUARABUANA.com Warga Kota Tanjung Balai menolak aktivitas PMI (PEKERJA MIGRAN INDONESIA) Ilegal di wilayah mereka, hal ini ditandai dengan adanya spanduk bertebaran...

Jelang Munas SWI Gelar RPP dan Bentuk Tim  Percepatan Konstituen Dewan Pers

DEPOK - suarabuana.com -  Menjelang digelarnya Munas SWI pada 2026, DPP (Dewan Pimpinan Pusat) SWI (Sekber Wartawan Indonesia) menggelar Rapat Pleno Pengurus (RPP) pada...

Suara Purnawirawan: Koreksi Moral atau Tekanan Politik

0
Jakarta, SUARABUANA.com - Dalam sistem demokrasi, setiap warga negara berhak menyampaikan pendapat, termasuk para purnawirawan TNI yang secara moral masih merasa bertanggung jawab atas...

IBH Ajak Masyarakat Depok Beralih ke Motor Listrik

0
Depok, SUARABUANA.com - Imam Budi Hartono Wakil Walikota Depok mengajak masyarakat untuk mengkonversi motor yang masih bertenaga bensin menjadi motor bertenaga listrik. IBH menyebut,...

Rangkulan Jajaran Wartawan dan Lembaga Indonesia (RAJAWALI)

0
PONTIANAK, SUARABUANA.com - Rabu-04-Juni-2025 Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Rangkulan Jajaran Wartawan dan Lembaga Indonesia (DPP RAJAWALI),Hadysa Prana geram atas dugaan intimidasi terhadap jurnalis yang...

Unit Gakkum Satpolairud Polres Kukar Mengamankan Seorang Pengedar Narkotika di Sungai...

0
Kukar, SUARABUANA.com - Unit Gakkum Satpolairud Polres Kutai Kartanegara (Kukar) berhasil mengamankan seorang pria yang merupakan pengedar Narkotika jenis sabu-sabu, pada hari Rabu (22/2/2023)...

Musrenbang Kecamatan Pedamaran

0
Pedamaran OKI Suarabuana.com - Musrenbang merupakan acara rutin tahunan dimana dalam acara tersebut guna untuk menjaring aspirasi masyarakat yang di sampaikan melalui kepala Desa. Hadir dalam...