Sorotan

Berita Terkini

Komunitas Fotografi Pertama di Depok ‘BOLAMATA’ Rayakan HUT ke-23

suarabuana.com – Persatuan Pekerja Seni Fotografi BOLAMATA, komunitas fotografi tertua dan perintis di Kota Depok, sukses menggelar perayaan hari jadinya yang ke-23. Acara bertajuk "Milangkala 23Th BOLAMATA" ini diselenggarakan pada Selasa, 27 - 28 Januari 2026, bertempat di...

AYO ! DUKUNG LISTYO SIGIT PRABOWO JADI PETANI

Oleh: Yusuf Blegur MENJADI PETANI mungkin tidak prestisius dan memiliki kebanggaan layaknya menjadi anggota Polri. Tapi setidaknya, sulit menemukan perilaku seorang petani terlibat korupsi, menjadi irisan dari politik dinasti dan oligarki serta terlibat dalam pelbagai penyalahgunaan kekuasaan. Sungguh sebuah keinginan...

Kapolres Demak Turun ke Desa, Serap Aspirasi Lewat Jum’at Curhat

Demak, SUARABUANA.com – Kapolres Demak AKBP Arrizal Samelino Gandasaputra mengajak masyarakat untuk aktif menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) melalui program Jum’at Curhat yang digelar di Balai Desa Donorejo, Kecamatan Karangtengah, Jum'at (30/1/2026). Kegiatan tersebut dihadiri Pejabat Utama Polres...

Panda Kodaeral IV Gelar Tes Mental Ideologi Casis TNI AL

BATAM, SUARABUANA.com — Panitia Daerah (Panda) Komando Daerah Angkatan Laut (Kodaeral) IV Batam melaksanakan seleksi Tes Mental Ideologi (MI) tertulis bagi calon bintara (Caba) dan calon tamtama (Cata) TNI Angkatan Laut Gelombang I Tahun Anggaran 2026. Kegiatan seleksi tersebut...

Ini Pandangan Hukum Dr Mohamad Rizki Terkait Penanganan Perkara Jambret di Polres Sleman

Jakarta - SUARABUANA.com - Sekretaris Jendral Forum Koordinasi Penegak Hukum (Forkogakum) Dr. Mohamad Rizki SH., MH, merespon perkara atau kasus tersangkanya Hogi Minaya (43) yang membela istrinya dari para jambret di Jalan Solo, Sleman, DI Yogyakarta pada April...

Ketua MUI Demak: Polri di Bawah Presiden Beri Manfaat Nyata bagi Masyarakat

Demak, SUARABUANA.com  – Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Demak, Drs. KH. Ahmad Ghozali, menyatakan dukungan penuh agar institusi Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada langsung di bawah Presiden Republik Indonesia. Menurutnya, posisi Polri di bawah...

Dipimpin Rais Aam, Pleno PBNU Sepakat Ampuni Gus Yahya

Jakarta, Suarabuana.com_ Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) menggelar Rapat Pleno yang dipimpin Rais Aam PBNU KH Miftachul Akhyar dan diikuti jajaran Syuriyah, Tanfidziyah, Mustasyar, dan A'wan serta Pimpinan Badan Otonom dan Lembaga PBNU. Rapat Pleno tersebut digelar secara hibrid...

Roadmap Islah Syuriah Diterima, Bukti Gus Yahya Mengakui Telah Melakukan Pelanggaran Berat

Cirebon, Suarabuana.com_ Kamis 29 Jan 2026 (29/01/2026) Pengasuh Pesantren Bina Insan Mulia Cirebon, KH. Imam Jazuli menjelaskan, ketegangan internal di tubuh Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) akhirnya menemukan titik terang yang mengejutkan. Mantan Ketua Umum PBNU, KH. Yahya Cholil...

Ratusan Siswa SMAN 2 Kudus Tumbang Diduga Akibat Menu Makan Bergizi Gratis (MBG)

KUDUS‐Suarabuana.com - Suasana mencekam menyelimuti SMA Negeri 2 Kudus pada Kamis (29/1/2026) siang.Sebanyak 118 siswa dilaporkan mengalami gejala keracunan massal setelah mengonsumsi menu dari program Makan Bergizi Gratis (MBG).Puluhan unit ambulans dan kendaraan operasional BPBD dikerahkan untuk mengevakuasi...

BEM PTNU DIY Dukung Polri Tetap Di Bawah Presiden

Yogyakarta, Suarabuana.com_ Badan Eksekutif Mahasiswa Perguruan Tinggi Nahdlatul Ulama Daerah Istimewa Yogyakarta (BEM PTNU DIY) menyatakan dukungannya supaya Kepolisian Republik Indonesia tetap berada langsung di bawah Presiden dan tidak ditempatkan di bawah kementerian tertentu. Koordinator Wilayah BEM PTNU DIY, Tegar...

Bahtsul Masail Benda Kerep Cirebon: Islah Kembalikan Gus Yahya Sebagai Ketum PBNU Dihukumi Haram

Cirebon, Suarabuana.com_ Forum Bahtsul Masail para kiai muda Jawa Barat dan DKI Jakarta yang digelar di Pondok Pesantren Benda Kerep, Cirebon, memutuskan bahwa upaya islah dengan mengembalikan jabatan Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) kepada KH. Yahya Cholil...

KECAMATAN MRANGGEN Gelar Musyawarah Antar Desa (MAD): Perkuat Akuntabilitas dan Rancang Strategi Tahun 2026

​DEMAK, SUARABUANA.com – Dalam upaya mewujudkan tata kelola pemerintahan yang transparan dan berkelanjutan, Badan Kerjasama Antar Desa (BKAD) Kecamatan MRANGGEN sukses menyelenggarakan Musyawarah Antar Desa (MAD) Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) Tahun Anggaran 2025 dan Perencanaan Tahun 2026.​Acara yang berlangsung...

Random Post

Lembaga Ketabiban PWPSNU PAGARNUSA Jatim Gelar Pengobatan Gratis Untuk Peserta Napak Tilas 1 Abad NU Di Tebuireng

Jombang, SuaraBuana.com_ Dalam rangkaian kegiatan napak tilas spiritual menuju peringatan 1 Abad Nahdlatul Ulama (NU) pada tahun 2026, Lembaga Ketabiban Pengurus Wilayah Persaudaraan Sepuh NU...

SWI OKI Rayakan HUT Ke-4 dengan Senam Sehat, Tegaskan Komitmen Integritas Jurnalis

Kayuagung OKI - suarabuana.com Acara di Kota Kayuagung menjadi ajang silaturahmi dan pengingat pentingnya kesehatan serta tanggung jawab pers.  Sekretariat Bersama Wartawan Indonesia (SWI)...

Terjerat Lingkaran Setan: Praktik Rentenir Bunga Mencekik Berujung Intimidasi

Semarang, SUARABUANA.com – Tabir gelap praktik pinjaman ilegal oleh mira seorang rinternir kembali terkuak setelah serangkaian aksi intimidasi kejam terhadap warga di wilayah wilayah...

Polres Demak Siaga Akhir Libur Nataru, Kapolres Imbau Warga Utamakan Keselamatan

Demak, SUARABUANA.com  - Kepolisian Resor (Polres) Demak menyiagakan ratusan personel di sejumlah objek wisata, obyek vital, serta titik-titik rawan ketersendatan arus lalu lintas di...

UKM Pagar Nusa UNIPDU Jombang Sambut Harlah Pagar Nusa ke-40 Dengan Napak Tilas NU

Jombang, Suarabuana.com_ Dalam rangka menyambut Hari Lahir (Harlah) Pagar Nusa ke-40, Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Pagar Nusa Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum (UNIPDU) Jombang menggelar...

HIPAKAD Depok Gelar Perayaan Natal Bersama Ketua Umum

DEPOK, SUARABUANA.com - Dengan mengambil Tema "Kerukunan Antar Umat Beragama, Kebangsaan, dan Kepemimpinan", Himpunan Putra-Putri Keluarga Angkatan Darat (HIPAKAD) Depok menyelenggarakan perayaan Natal 2025...

Tingkatkan SDM Pemulung Tangsel, Puteri Wapres Bangun Taman Baca

0
Tangsel, suarabuana.com - Bakal calon walikota Tangsel Siti Nur Azizah konsen dalam peningkatan sumber daya manusia (SDM). Hal itu tergambar saat putri wapres Maaruf Amin...

Jaksa wanita beprestasi pimpin Kejari Kota Depok

0
Depok, SUARABUANA.com - Kepala Kejaksaan Tinggi Jawa Barat Dr. Asep Mulyana resmi melantik dan mengambil sumpah jabatan kepada Mia Banulita, S.H., M.H sebagai Kepala...

Mendorong Capian Vaksinasi Covid 19, Puskesmas Babang dan Polairiud Bacan melakukan...

0
HALSEL. SUARABUANA. COM - Untuk mempercepat penanganan dan pengendalian Covid 19 di kecamatan bacan timur kabupaten halmahera selatan tim Vaksinasi puskesmas babang dan Polairud...

Siti Fadilah Dalam Konggres Perempuan Indonesia Serukan Kembali Ke UUD’45

0
JAKARTA, SUARABUANA.com - Mantan Menteri Kesehatan, Siti Fadilah Supari dalam Konggres perempuan Indonesia di Jakarta, Rabu (7/9) menyatakan UUD'45 yang merupakan garda cita-cita kemerdekaan...

Hardiono Semakin Dikenal Masyarakat Depok

0
Depok, suarabuana.com - Menjelang pemilihan kepala daerah (pilkada) Kota Depok yang makin dekat, partai-partai politik dan tokoh-tokoh yang berminat untuk maju dalam pemilu itu,...