Sorotan

Berita Terkini

Apel Kesiapsiagaan Bencana, Polres Demak dan Forkopimda Teguhkan Komitmen Hadapi Musim Hujan

Demak, SUARABUANA.com – Kepolisian Resor (Polres) Demak bersama unsur Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) mengikuti apel kesiapsiagaan bencana tahun 2025 yang digelar di Halaman Kantor Sekretariat Daerah (Sekda) Kabupaten Demak, Senin (3/11/2025). Apel tersebut dipimpin langsung oleh Bupati Demak,...

PNIB : November Bulan Meneladani Patriotisme Perjuangan Para Pahlawan Dan Bulan Toleransi Nasional Menguatkan Moderasi Beragama

Yogyakarta, Suarabuana.com_ Pada hari minggu 2 November 2025 (02/11/2025) Pejuang Nusantara Indonesia Bersatu (PNIB) melalui Ketua Umumnya AR Waluyo Wasis Nugroho (Gus Wal) menyampaikan bahwa bulan November harus dijadikan momentum untuk meneladani semanagat cinta tanah air dan patriotisme para...

Keluarga Ali Mursid Menuntut Keadilan, Kirim Surat Terbuka kepada Presiden Prabowo dan Ketua Komisi III DPR RI

GROBOGAN, SUARABUANA.com – Keluarga Ali Mursid kembali menyuarakan keresahan mereka atas dugaan ketidakadilan dalam penanganan kasus hukum yang menimpa keluarga mereka. Melalui surat terbuka yang ditujukan kepada Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto dan Ketua Komisi III DPR RI...

Viral! Kejari Kabupaten Bogor Tangkap Mafia Tanah Sentul City, Setelah 3 Tahun Jadi Buronan

Cibinong, SUARABUANA.com -Tiga tahun lamanya menjadi buronan akhirnya Mafia Tanah Sentul City Sri Hartono bin RM Djazuli berhasil ditangkap oleh Kejaksaan Negeri Kabupaten Bogor. Kronologi penangkapan Pada jumat siang (31/10/2025), setelah menunaikan salat Jumat, pria paruh baya itu sedang berjalan...

Kebijakan Menteri ESDM langkah mundur pengelolaan Migas Aceh

Banda Aceh, SUARABUANA.com  30/10, Ketua Yayasan Advokasi Rakyat Aceh (YARA), Safaruddin, menanggapi kebijakan terbaru Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Republik Indonesia yang memberikan lampu hijau bagi Aceh untuk ikut terlibat dalam pengelolaan sumber daya alam minyak...

BKPSDM Deli Serdang Klarifikasi Isu Pungli, Pastikan Proses Kenaikan Pangkat ASN Transparan

Lubuk Pakam, SUARABUANA.com Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Deli Serdang menegaskan bahwa proses kenaikan pangkat aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan Pemkab Deli Serdang berlangsung transparan, profesional, dan tanpa pungutan liar (pungli). Hal ini...

Pelantikan 4.000 PPPK Paruh Waktu Resmi Ditunda, BKPSDM: Sabar, Proses Tetap Berlanjut!¹

Lubuk PAKAM, SUARABUANA.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Deli Serdang resmi menunda penyerahan Surat Keputusan (SK) Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu yang seyogianya dilaksanakan hari ini, Jumat (31/10/2025). Kepastian penundaan ini dilakukan sesuai surat dari Badan Kepegawaian...

BK DPRD Kota Depok lakukan Klarifikasi Terkait Surat YLBH GBN Tentang Kasus TR

Depok, SUARABUANA.com - Kasus anggota DPRD Depok, TR, yang dinonaktifkan dari Alat Kelengkapan Dewan (AKD) terus bergulir. Wakil Badan Kehormatan (BK) DPRD Depok, H. Turiman, akhirnya angkat bicara untuk memberikan titik terang terkait status yang bersangkutan. Dalam jumpa...

BK DPRD Kota Depok lakukan Klarifikasi Terkait Surat YLBH GBN Tentang Kasus TR

Depok, SUARABUANA.com - Kasus anggota DPRD Depok, TR, yang dinonaktifkan dari Alat Kelengkapan Dewan (AKD) terus bergulir. Wakil Badan Kehormatan (BK) DPRD Depok, H. Turiman, akhirnya angkat bicara untuk memberikan titik terang terkait status yang bersangkutan. Dalam jumpa...

Usung tema “Bersama dalam Keberagaman”, SWI kota Depok sukses gelar HUT ke-8

Depok, SUARABUANA.com -- Sekretariat Wartawan Indonesia (SWI) Kota Depok menggelar peringatan hari ulang tahunnya yang ke-8. HUT SWI kali ini mengusung tema “Bersama dalam Keberagaman”, yang dikemas menjadi momentum penting bagi komunitas pers untuk merefleksikan diri dan memperkuat...

APJATI Tidak Akan Tempatkan Tenaga Kerja Yang Terindikasi TPPO

Medan, SUARABUANA.com Ketua Asosiasi Perusahaan Jasa Tenaga Kerja Indonesia (APJATI) Sumut, Dr, Asa Binsar Siregar menegaskan, APJATI Sumut berkomitmen dalam memerangi dan menyuarakan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) dengan mencegah penempatan pekerja migran (PMI) non-Prosedural. Untuk meningkatkan penempatan...

Harapan Menyala di Aceh Tengah, Berkat Perjuangan Irsan Sosiawan

Aceh Tengah, SUARABUANA.com – Setelah sekian lama hidup dalam gelap, warga di sejumlah desa terpencil di Kabupaten Aceh Tengah akhirnya bisa menikmati aliran listrik sendiri lewat program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) dari pemerintah. Program ini memberikan sambungan...

Random Post

Buntut Penyegelan , Konsumen Minta Perlindungan Walikota Depok

suarabuana. com - Merasa dirugikan , dua puluh dua konsumen perumahan Azzaira Village 6 yang disegel meminta perlindungan dari Walikota Depok. Selain meminta perlindungan...

Hamzah Dukung KDS Dengan Transparasi

Depok, SUARABUANA.com - Lima fraksi di DPRD yakni PDIP, Gerindra, Golkar, PAN dan Fraksi PKB-PSI sepakat untuk mengajukan hak interpelasi kepada Wali Kota Depok...

Pangdam XII/Tpr Beri Pembekalan Pasis Dikreg Seskoal Angkatan ke-60

Kubu Raya, SUARABUANA.com Selasa (17/5/22) - Panglima Kodam XII/Tanjungpura Mayjen TNI Sulaiman Agusto, S.I.P., M.M., memberikan pembekalan kepada para Perwira Siswa Pendidikan Reguler Sekolah...

Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif Mekanis 643/Wns Bantu Proses Pemakaman Warga

Sambas, Kalbar SUARABUANA.com - Sebagai wujud rasa turut berduka cita serta kepedulian terhadap warga binaannya yang sedang mengalami musibah, Personel Pos Sungai Bening yang...

Ulang Tahun Lion Club ke 30 Cendana, Jakarta Semakin Siap Menghadapi Beragam Perubahan Yang Terus Terjadi Sampai Sekarang

Jakarta, SUARABUANA.com - Acara Ulang Tahun Lion Club Cendana Jakarta yang ke 30 di rayakan dengan acara membagikan sejumlah hadiah penghargaan kepada berbagai tokoh...

Website Tirta Asasta Depok kini berubah menjadi www.tirtaaasastadepok.co.id

Depok, SUARABUANA.com - Pembaharuan situs web dilakukan sebagai langkah menuju penerapan eGovernment. Karena melalui situs web, kondisi suatu lembaga atau instansi dapat tergambar dengan...

Kedapatan Shabu Seberat 0,69 gram, Oknum Polisi di PN Depok Divonis...

0
DEPOK, Suarabuana.com - Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Depok, Jawa Barat, yang dipimpin Yuanne Marietta menjatuhkan putusan terhadap oknum Polisi dengan Nomor Perkara 361/Pid.Sus/2020/PN...

Bantuan Logistik Senilai Rp 1.114.702.685,00 Disalurkan Kemensos RI Bagi Korban Banjr...

0
JAKARTA, suarabuana.com - Kementerian Sosial RI telah mengirimkan bantuan logistik, berupa permakanan, perlengkapan keluarga, peralatan evakuasi, serta peralatan sandang dengan total bantuan senilai Rp...

Mulyadi Sohe:”Siapapun bisa jadi Pahlawan”

0
Depok, SUARABUANA.com - Hari pahlawan yang sebentar lagi diperingati oleh bangsa Indonesia, dijadikan momentum bagi para pemuda yang tergabung dalam Sahabat Mulyadi Sohe untuk...

Sosialisasi Perpol 01 Tahun 2021 Tentang Polmas, Sat Binmas Polres Kukar...

0
Kukar, SUARABUANA.com - Jajaran Sat Binmas Polres Kukar (Kutai Kartanegara) melaksanakan Sosialisasi Perpol 01 Tahun 2021 tentang Pemolisian Masyarakat (Polmas), di ruang Catur Prasetya...

Kompol Angga Indarta., S.I.K, Pimpin Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Operasi Ketupat...

0
Kukar, SUARABUANA.com - Dalam rangka kesiapan Operasi (Ops) Ketupat Mahakam 2023, Polres Kutai Kartanegara (Kukar) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) bersama unsur Forum Komunikasi Pimpinan...